Dampak El Nino Sangat Parah, Produksi Sawit Hingga Beras Diperkirakan akan Anjlok

Dampak El Nino Sangat Parah, Produksi Sawit Hingga Beras Diperkirakan akan Anjlok

--

BACA JUGA:Buka Fasilitasi Penyelenggaraan Zakat Wakaf di Lampung Barat, M. Yusuf Ajak Lebih Giat Berzakat

India yang menyumbang 40 persen ekspor beras global kini telah membatasi pengirimannya. Kondisi ini juga berdampak pada naiknya harga beras ke level tertinggi dalam 15 tahun ini.

Sementara itu, untuk perkiraan produksi gandum Australia direvisi lebih rendah dalam empat tahun terakhir ini. Daerah penghasil gandum di Australia kekurangan air hujan sepanjang bulan Agustus.

"Produksi gandum akan menjadi tiga juta (metrik) ton lebih rendah dari perkiraan awal kami sebesar 33 juta ton," kata Ole Houe, direktur layanan konsultasi di pialang pertanian IKON Commodities.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: