Makanan Khas Banyumas yang Lezat dan Nikmat

Makanan Khas Banyumas yang Lezat dan Nikmat

--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Banyumas merupakan sebuah kabupaten yang berada di provinsi Jawa Tengah, memiliki wisata kuliner yang harus dicoba bila berada di Jawa Tengah

Kabupaten yang beribukota di Purwokerto ini bisa menjadi referensi untuk menikmati wisata dan kuliner 

Sekedar diketahui bahwa makanan khas Banyumas menjadi daya tarik sendiri, karena mempunyai ciri khas serta citarasa sendiri 

Makanan khas Banyumas menawarkan kuliner dengan bahan dan  campuran yang berbeda, yang pastinya rasa dan tekstur yang disajikan menjadi unik namun nikmat

BACA JUGA:Gubernur Arinal Terima KUR Award dari Menko Perekonomian 

Kulineran merupakan salah satu agenda yang  wajib dilakukan, baik kaum muda maupun tua maupun wisatawan disaat mengunjungi suatu tempat

Namun walaupun unik tapi enak untuk disantap dan dicicipi bagi yang belum merasakan. Berikkut makanan khas Banyumas yang wajib di coba : 

1. Sroto Sokaraja 

Sroto Sokaraja adalah soto khas Sokaraja, Banyumas, Jawa Tengah. 

BACA JUGA:Cegah Aksi Kenakalan Remaja, Babinsa dan Pihak Terkait Beri Arahan Wali Murid SMPN 17 Bandar Lampung

Ciri khas dari sroto ini adalah menggunakan bumbu sambal kacang dan ketupat yang dicampur di dalam mangkuk. 

Makanan pendamping yang disajikan saat memesan Sroto Sokaraja adalah mendoan hangat

Selain itu juga ada taburan kacang kedelai goreng yang tidak akan dijumpai pada soyo daerah lain

2. Tempe Bongkrek 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: