Cara Ampuh Mencegah Gigi Berlubang Agar Senyum Tetap Menawan
Tips praktis untuk mencegah gigi berlubang dan menjaga kesehatan mulut secara optimal-freepik.com-
Asam yang dihasilkan bakteri setelah mengonsumsi gula dapat mengikis enamel gigi.
Cobalah untuk mengurangi makanan dan minuman manis, atau segera sikat gigi setelah mengkonsumsinya.
5. Mengonsumsi Makanan Kaya Kalsium
Makanan kaya kalsium seperti susu, keju, dan yogurt dapat membantu memperkuat gigi.
Selain itu, sayuran berserat seperti wortel dan apel juga bermanfaat, karena membantu membersihkan gigi secara alami dan merangsang produksi air liur yang dapat melindungi gigi.
6. Minum Air Putih dengan Cukup
Air putih membantu membersihkan sisa makanan di mulut dan meningkatkan produksi air liur yang berperan penting dalam menjaga kebersihan gigi.
Air liur mengandung mineral yang membantu memperkuat enamel dan mencegah pembentukan asam.
7. Rutin ke Dokter Gigi
Pemeriksaan rutin ke dokter gigi minimal setiap 6 bulan sekali dapat membantu mendeteksi masalah pada gigi sejak dini.
Dengan pemeriksaan berkala, dokter gigi bisa membersihkan karang gigi yang sudah terbentuk dan memberikan saran perawatan yang sesuai.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: