Sholat Tahajud Dapat Mengurangi Stres dan Kecemasan Bagi yang Melaksanakan, Begini Tata Caranya

Sholat Tahajud Dapat Mengurangi Stres dan Kecemasan Bagi yang Melaksanakan, Begini Tata Caranya

--

BACA JUGA:Amalan Doa Pagi Hari Sesuai Anjuran Rasulullah SAW

Segala puji bagi-Mu, Engkau Maha Benar. Janji-Mu benar. Pertemuan dengan-Mu kelak itu benar. Firman-Mu benar adanya. Surga itu nyata. Neraka pun demikian. Para nabi itu benar. Demikian pula Nabi Muhammad SAW itu benar. Hari Kiamat itu benar.

Ya Tuhanku, hanya kepada-Mu aku berserah. Hanya kepada-Mu juga aku beriman. Kepadamu aku pasrah. 

Hanya kepada-Mu aku kembali. Karena-Mu aku rela bertikai.

 Hanya pada-Mu dasar putusanku. Karenanya ampuni dosaku yang telah lalu dan yang terkemudian, dosa yang kusembunyikan dan yang kunyatakan, dan dosa lain yang lebih Kamu ketahui ketimbang aku. Engkau Yang Maha Terdahulu dan Engkau Yang Maha Terkemudian. Tiada Tuhan selain Engkau. Tiada daya upaya dan kekuatan selain pertolongan Allah."

BACA JUGA:Mencampuradukkan Agama Islam dengan Agama Lain Itu Adalah Perbuatan Dosa

Keutamaan Sholat Tahajud

Berikut keutamaan sholat tahajud:

1. Doa Dikabulkan

Nabi Muhammad SAW bersabda: “Rabb kita Tabaraka wa Ta’ala turun setiap malam ke langit dunia ketika masih tersisa sepertiga malam terakhir, lalu Dia berfirman: 

“Barangsiapa yang memohon ampun kepada-Ku, niscaya Aku mengampuninya. Barangsiapa yang memohon (sesuatu) kepada-Ku, niscaya Aku akan memberinya. Dan barangsiapa yang berdoa kepada-Ku, niscaya Aku akan mengabulkannya.” (HR. Bukhari).

2. Jembatan Untuk Masuk Surga

3. Amalan yang akan membantu di akhirat

4. Kebiasaan yang dilakukan orang saleh

5. Menjaga Kesehatan Rohani

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: