Peringati Hari Lahir Pancasila, Unsur Pimpin Kecamatan Batu Brak Gelar Upacara

Peringati Hari Lahir Pancasila, Unsur Pimpin Kecamatan Batu Brak Gelar Upacara

--

BACA JUGA:Alhamdulillah, Jemaah Calon Haji Asal Lampung Barat Selesaikan Umrah Wajib

"Kita beruntung, dan bersyukur, bahwa para pendiri republik ini, terutama bung karno, telah menyumbangkan sebuah fondasi kebangsaan, yakni pancasila," tegasnya

Fondasi itu memberikan pijakan kuat bagi kita yang berbeda-beda latar belakang untuk hidup bersama sebagai suatu bangsa.  

Fondasi itu sebenarnya lah penopang eksistensi bangsa. resiko terbesar terhadap keberlanjutan eksistensi bangsa, adalah tumbuhnya egoisme sempit.

"Oleh karena itu egoisme itulah yang harus kita tolak  egoisme agama, egoisme bangsa, egoisme etnis, egoisme suku, egoisme kekuasaan, egoisme harta. pengalaman sejarah, dan juga kebutuhan kita untuk mengawal perjalanan bangsa kedepan, mengharuskan kita untuk melawan egoisme," pungkasnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: