4. Perbaiki Pola Makan.
- Konsumsi makanan yang kaya zat besi, vitamin B12, dan nutrisi lain yang mendukung sistem peredaran darah dan fungsi saraf
- Minum air putih yang cukup agar tubuh tetap terhidrasi dan sirkulasi tetap optimal
5. Hindari Zat yang Memperburuk Sirkulasi.
- Berhenti merokok karena nikotin mempersempit pembuluh darah
- Batasi konsumsi alkohol yang berlebihan, karena dapat mengganggu sistem saraf
BACA JUGA:Manfaat dan Risiko Bekam Kepala Bagi Kesehatan yang Perlu Diketahui
6. Periksakan ke Dokter Bila Perlu.
Jika kaki dingin disertai gejala lain seperti nyeri, mati rasa, perubahan warna kulit atau berlangsung dalam jangka panjang tanpa penyebab jelas, segera konsultasikan ke tenaga medis.
Pemeriksaan seperti tes darah, fungsi tiroid atau uji saraf mungkin diperlukan.(*)