Semarak HUT Ke-79, TNI Gelar Open Tournament Piala Panglima TNI Tahun 2024

Minggu 08-09-2024,15:43 WIB
Reporter : Budi Setiawan

19. Lempar Pisau dan Kampak: 22-24 November 2024 di Jakarta.

20. Drone Race: 18-20 Oktober 2024 di Jakarta.

21. Selam: 2 November 2024 di Manado.

BACA JUGA:Pekon Tanjung Setia Kini Miliki Mobil Siaga Kesehatan

22. Aquathlon: 30 November 2024 di Tanjung Pinang.

23. Berkuda: 21-24 November 2024 di Bandung.

24. Tinju: 2-7 Desember 2024 di Ambon.

25. Layar (Kitesurfing): 2 Desember 2024 di Bali.

BACA JUGA:Pekon Tanjung Setia Gelar Rembuk Stunting Dalam Rangka Penyusunan RKPDes 2025

26. Voli Pantai: 9-13 Desember 2024 di Bali.

Turnamen ini tidak hanya menjadi ajang kompetisi, tetapi juga diharapkan dapat mempererat tali persaudaraan antar sesama atlet serta membangkitkan semangat nasionalisme. 

Bagi masyarakat yang ingin mendapatkan informasi lebih lanjut, dapat menghubungi kontak berikut:

Untung Unprano: +62 85282652758

Andika: +62 82258343861

Email: pialapanglimatni2024@gmail.com

Mari bersama-sama menyukseskan Open Tournament Piala Panglima TNI 2024 dan menyaksikan lahirnya para juara dari berbagai cabang olahraga!

Kategori :