Ruas Jalinbar di Pesisir Barat Masih Minim Rambu Lalulintas

Ruas Jalinbar di Pesisir Barat Masih Minim Rambu Lalulintas

Ilustrasi-Freepik.com@jannoon028-

BACA JUGA:Usulan Pencairan DD Tahap II, DPMP Lampung Barat Deadline Peratin Hingga 18 Juli 2023

Sementara itu, kata Nurman, untuk mengantisipasi kemacetan dan kecelakaan lalulintas di ruas jalinbar di wilayah Pesbar, terutama disekitar pusat ibukota Kabupaten setempat mulai dari Simpang Kerbang Kecamatan Way Krui, hingga Pekon Seray Kecamatan Pesisir Tengah. 

Dishub Pesbar telah mengajukan proposal ke BPTD agar dapat merealisasikan bantuan pembatas jalan water barrier sebanyak 100 buah, serta traffic cone juga sebanyak 100 buah.

“Water barrier dan traffic cone itu sangat dibutuhkan dalam mengantisipasi kemacetan dan kecelakaan lalulintas di ruas jalinbar ini terutama di beberapa titik keramaian, karena itu kita berharap bisa terealisasi,” pungkasnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: