Wow Fantastis! Berikut Deretan Motor Antik yang Harganya Selangit

Wow Fantastis! Berikut Deretan Motor Antik yang Harganya Selangit

--

Motor ini merupakan nenek moyang dari Harley Davidson yang pertama kali diproduksi tahun 1907 oleh William S Harley dan Arthur Davidson.

Karena terlihat berbeda dari bentuk yang dikenal masyarakat luas. 

Bentuknya yang kurus dan tampilanya yang menyerupai sepeda ini memiliki harga yang fantastis. Motor ini dijual dengan harga Rp 12 miliar.

BACA JUGA:Dua Guru Asal Filipina Magang di SMAN 1 Liwa Selama Satu Bulan

5. Winchester tahun 1905

Winchester di sebut juga memiliki kemiripan dengan Harley Davidson Strap Tank. Motor ini juga termasuk motor antik termahal di dunia.

Pemakaian motor ini sangatlah unik yaitu dengan cara menggowes pedal yang terdapat pada rangka motor, kemudian mesin itu baru menyala.

Sempat di akhir tahun 2015, dengan cara lelang dan laku dengan harga fantastis. Bagaimana tidak, motor ini laku dengan harga Rp16,9 miliar.

BACA JUGA:Tetap pada Rencana, Peluncuran iPhone 16 Pro Menampilkan Face ID di Bawah Layar

6. Norton

Motor keluaran Inggris ini masuk dalam jajaran motor antik termahal. Pada masanya, motor ini digunakan untuk memenuhi kebutuhan tentara militer pada saat perang.

Performance mesinnya yang kencang dan awet membuat pabrikan motor tersebut seringkali dijadikan sebagai motor balap, dan mendapatkan hasil memuaskan.

Di Indonesia sendiri terdapat beberapa unit saja motor Norton tahun 1952 yang digunakan pemerintah pada saat itu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: