7 Makanan Khas Lampung yang Rugi Jika Terlewatkan

7 Makanan Khas Lampung yang Rugi Jika Terlewatkan

--

BACA JUGA:Bunga Bangkai Raksasa Tumbuh dan Mekar Sempurna di Pekon Tebaliokh

Gulai taboh terbuat dari ubi-ubian dan kacang-kacangan. Proses pembuatan gulai taboh terbilang sedikit mudah yakni dengan mencampurkan santan dengan kacang hijau ataupun kacang lainnya, serta dapat mencampurkan rebung dan kentang ke dalam masakan ini.

Dan dapat menambahkan daun sirih atau terasi ke dalamnya, agar rasa berbeda. Dengan adanya perpaduan antara ubi dengan terasi dapat membuat makanan terasa lebih lezat di lidah.

4. Keripik Pisang

Keripik ini dengan bahan utama pisang biasanya dipadukan dengan berbagai rasa dapat dipilih sesuai selera seperti keju, coklat, susu, strawberry, balado, sapi panggang, macca, melon serta lainnya.

BACA JUGA:Masyarakat Desa Dalam Kawasan Hutan Lampung Sampaikan Aspirasi ke DPD RI

5. Kue Segumpal

Kue segumpal merupakan salah satu jenis makanan khas dari Lampung yang mudah untuk ditemui saat bulan Ramadhan.

Makanan asli dari kota Lampung yang terbuat dari santan dan beras ketan.

Kue segumpal biasanya disajikan saat ada perayaan adat dan juga saat berbuka puasa.

BACA JUGA:Realisasi Pendapatan BLUD di Lampung Barat Capai Rp16,637 Miliar

6. Kue Lapis Legit

Kue lapis legit ini menjadi kue warisan zaman kolonial yang hingga saat ini masih banyak digemari oleh banyak orang dan biasanya disajikan pada saat hari lebaran.

Kue lapis legit atau spekkoek dengan ciri khas utama yang mana bumbunya sangat harum.

Bila, dilihat dari bentuk kue lapis legit memang termasuk kue-kue yang memiliki bentuk yang mewah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: