Pemkot Bandar Lampung Teken MoU dengan Pemkot Tangerang

Pemkot Bandar Lampung Teken MoU dengan Pemkot Tangerang

Foto Dok--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Pemerintah Kota Bandar Lampung bersama Pemkot Tanggerang melakukan penandatanganan MoU yang berlangsung di Kantor Badan Kepegawaian Daerah Sumsel, Jalan Kapten P. Tendean.

Teken MoU yang kini dilakukan yang mana berisi kerjasama untuk melakukan pembangunan antar daerah, yang mana salah satunya yakni mengenai Aplikasi Sistem Informasi Manajemen ASN (SIM ASN).

"Yang mana ketersediaan pembangunan yang memang memenuhi syarat serta kualitas, kuantitas, kontinuitas yang memang merupakan kebutuhan yang memang diperlukan oleh seluruh banyak warga cakupan pelayanan yang dirasakan serta terwujudkan oleh warga atau masyarakat Kota Bandar Lampung serta Kota Tangerang," ujar Eva Dwiana.

BACA JUGA:Dalam Islam, 8 Juni Merupakan Hari Kesedihan

Yang mana perjanjian kerjasama ini sesuai perayan Ulang Tahun Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) ke-23.

"Pada hari ini kami seluruh walikota se-Indonesia ada di Kota Palembang. Alhamdulilah ada kesempatan ini kami penandatanganan kerjasama MoUyang mana bersama Kota Tangerang,"ungkap Eva Dwiana. 

Terjadinya kerjasama antara kedua pihak, Eva Dwiana sapaan akrab Bunda Eva berharap sal ini dapat untuk diaplikasikan oleh seluruh ASN di Kota Bamdar Lampung tentu nya.

BACA JUGA:Kode Redeem FF 9 Juni 2023, Skull Hunter Bundle Udah Nungguin Kamu Yang Beruntung

"Kini harapan Bunda Eva untuk semua teman-teman yang ada di ASN, yang mana terutama untuk pejabat-pejabat bisa mengaplikasikan apa yang sudah diberikan terhadap kita, jati aras nama Pemerintah Kota Bandar Lampung, Bunda Eva mengucapkan terimakasih kepada Walikota Tangerang yang sudah luar biasa memberikan kepercayan kepada kita,"harapan Eva Dwiana. 

BACA JUGA:Maksimalkan Penerbangan di Bandara MTK, Pemkab Pesisir Barat Sambangi PT Trigana Air Service

Walikota Tangerang, Arief Rachadiono Wismansyah sangat mengapresiasi terjadinya kerjasama inj terhadap Pemkot Kota Bandar Lampung.

"Di tengah kesibukan kita mengikuti kegiatan APEKSI, beliau (Bunda Eva) tetap ingin memperhatikan bagaimana pemerintahannya bisa berjalan lebih baik lagi dan Alhamdulillah tadi sudah tandatangan MoU antara Pemerintah Kota Tangerang dan Pemerintah Kota Bandar Lampung berkaitan dengan pemanfaatan SIM ASN," kata Arief Wismansyah.

Dengan terjalinnya kerjasama dengan Kota Bandar Lampung, Arief berharap hubungan ini dapat berpengaruh dalam birokrasi yang lebih maju untuk Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: