Dua Dosa Ini Tetap Mengalir Meskipun Sudah Meninggal Dunia

Dua Dosa Ini Tetap Mengalir Meskipun Sudah Meninggal Dunia

--

Adapun orang-orang yang termasuk dalam dosa ini adalah para da'i yang menyeru kepada kemaksiatan atau tokoh paranormal yang mengajak kepada kesyirikan dan lain-lain.

Orang-orang inilah yang akan terus mendapat aliran dosa sekaligus telah meninggal dunia termasuk juga di dalam hal ini adalah orang yang menyuruh orang lain berbuat dosa meski ia sendiri tidak melakukannya.

BACA JUGA:Mengenal Jembatan Shiratal Mustaqim

Akan tetapi orang tersebut mendapatkan dosa dari orang lain yang melakukan apa yang diperintahkannya.

Sepanjang masih ada manusia yang mengikutinya, menjalankan apa yang diperintahkan selama itu pula orang tersebut akan mendapatkan limpahan dosa sekalipun.

Jasad terkubur dalam tanah, lalu apa yang harus kita lakukan jika ingin terlepas dari dosa jariyah.

sahabat beriman yang dirahmati yang dirahmati Allah tidak ada cara lain, selain bertaubat dengan sebenar-benar taubat kepada Allah dan jika dari perbuatan tersebut.

BACA JUGA:Mengenal Jembatan Shiratal Mustaqim

Ada yang berupa materi segeralah untuk membersihkan semuanya dengan cara beramal atau memberikannya kepada orang yang pantas menerimanya.

Yang Terpenting adalah niatkan semuanya itu hanya karena Allah. Atau kita semuanya masih ragu, bertanya lah kepada para ulama atau saran dari para habaib lalu setelah itu berhentilah dan bertaubatlah.

Karena kita semua tahu Allah Adalah satu-satunya dzat maha penerima taubat dari hambanya. Semoga Allah SWT menghindarkan kita semua dari dosa jariah yang menghinakan.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: