Hal itu tampak ketika puluhan warga hadir dan ikut melakukan penanaman bibit pohon disejumlah lokasi yang telah ditentukan.
Salah satunya Sadrai, selaku tokoh masyarakat setempat.
Ia mengucapkan terimakasih kepada Kodim 0410/KBL yang begitu peduli dengan kelestarian lingkungan.
Sadrai berharap, sejumlah pohon yang ditanam tersebut bisa memberikan manfaat bagi warga dan generasi penerus serta anak cucu dikemudian hari.*