Berikut Ini 3 Rekomendasi Aplikasi Paylater Terbaik di Indonesia

Selasa 12-09-2023,01:37 WIB
Reporter : Gustion Rusfel
Editor : Haris Tiawan

Kemudian, Anda juga bisa memilih waktu pembayaran mulai dari 3, 6, hingga 12 bulan. Sementara itu, limit awal biasanya sekitar Rp 1 juta dengan bunga 2,9% setiap bulannya. 

Yang lebih menariknya lagi, proses pendaftaran untuk bisa menggunakan aplikasi ini juga sangat mudah hanya perlu menyiapkan e-KTP saja.

-). Akulaku Pay Later

Aplikasi Akulaku merupakan salah satu aplikasi pinjaman secara online dan sudah terdaftar di bawah pengawasan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) secara langsung. 

BACA JUGA:Segera Ambil Rp 250 Ribu Secara Gratis, Gunakan Kode Referral di Kredivo, Bagini Contohnya

Aplikasi ini menjadi platform terbaik dengan komitmen untuk menyediakan layanan finansial eksklusif bagi penggunanya. 

Juga demikian, aplikasi ini juga menjadi salah satu marketplace terbaik di Indonesia yang menawarkan banyak produk di dalamnya.

Sama seperti Shopee, Akulaku juga mempunyai fitur PayLater yang bisa digunakan untuk pembayaran belanja di toko online atau offline.

Bahkan, Anda tidak perlu lagi menggunakan kartu kredit ketika memanfaatkan fitur Pay Later di dalam aplikasi tersebut. 

BACA JUGA:Hasil Autopsi Almarhum A.Rozak Keluar, Keluarga Harap Kepolisian Segera Gelar Perkara

Menariknya, Akulaku menjadi salah satu aplikasi PayLater terbaik yang menawarkan waktu pembayaran hingga 15 bulan lamanya.

Tidak hanya itu saja, limit yang ditawarkan oleh Akulaku Pay Later juga mencapai Rp 15 juta.

Aplikasi ini memberikan biaya admin bulanan sekitar 0,5-1,5% dari total pinjaman. 

Bahkan, aplikasi tersebut menjadi aplikasi terbaik karena menjalin mitra bisnis dengan Shopee, Blibli, Klik Indomaret, Bukalapak, Tiket.com, dan masih banyak lagi yang lainya. *

Kategori :