MEDIALAMPUNG.CO.ID - Demam Berdarah Dengue (DBD) menjadi penyakit berbahaya yang ditularkan melalui gigitan nyamuk aedes aegypti.
Jenis nyamuk tersebut bisa ditemukan di dalam rumah dan lingkungan sekitar.
Salah satu cara mencegah penularan DBD yakni dengan mencegah perkembangbiakan nyamuk aedes aegypti.
Berikut ini, 4 tempat nyamuk bisa berkembang biak di dalam rumah:
BACA JUGA:4 Destinasi Wisata Kepulauan Mentawai yang Mempesona
1. Air cooler
Berbeda dengan Air AC, air cooler menggunakan air untuk menghasilkan udara yang sejuk. Tetapi, banyak yang air cooler terkadang setelah digunakan tidak membuang air di dalamnya.
Untuk mencegah hal ini, yang bisa dilakukan, antara lain:
- Kosongkan air secara teratur
- Gantilah air pendingin udara setiap beberapa hari sekali
- Jaga tetap kering saat tidak digunakan
- Tambahkan tablet kamper ke dalam air
BACA JUGA:Pemdes Margomulyo Bangun Jalan Lapen Menuju Areal Pertanian
2. Pot dan Tanaman
Air yang menetes dari pot dan terkumpul di nampan, salah satu tempat berkembang biak nyamuk, terutama jika didiamkan selama berminggu-minggu atau berbulan-bulan.
Cara mencegah perkembangbiakan nyamuk dalam pot yakni dengan menyingkirkan air yang terkumpul di nampan tersebut setelah disiram.
Bersihkan pot dan buang air berlebih yang terkumpul di dalamnya dan pertahankan tanah di dalam pot.
BACA JUGA:Langkah Awal Mitigasi Konflik Satwa Liar Beruang di Pekon Serungkuk, BKSDA Gandeng TNBBS dan KPH
3. Talang