LAMBAR, MEDIALAMPUNG.CO.ID - Pawai Budaya Nusantara mewarnai sekaligus melengkapi kemeriahan peringatan hari kemerdekaan atau HUT RI ke -77 tahun 2022 yang digelar oleh Pemerintah Pekon Tanjungraya, Kecamatan Sukau, Kabupaten Lampung Barat, Rabu 17 Agustus 2022.
Ribuan masyarakat pun nampak antusias menyaksikan iringan-iringan para peserta pawai tersebut yang nampak menarik karena dihiasi beragam pakaian adat nusantara, topeng sekura dan diikuti organisasi pencak silat, hingga kendaraan yang dihiasi produk unggulan wilayah setempat. Membuka pawai budaya itu, Camat Sukau Andy Cahyadi, S.H, M.A, menyampaikan terima kasih sekaligus apresiasi atas antusiasme dan peran serta dari seluruh lapisan masyarakat yang telah turut memeriahkan perayaan HUT RI ke 77 tersebut. “Terimakasih atas partisipasinya, tentu ini menjadi salah satu acara kebanggan untuk kita semua, ditengah momentum hari kemerdekaan kita bisa hadir dan mengisi kemeriahannya dengan berbagai acara salah satunya pawai budaya ini yang menjadi sebagai ajang promosi mengenalkan keberagaman budaya yang ada di Lambar. BACA JUGA:Detik-detik Proklamasi, Satgas Gajah Berjibaku Blokade Gajah Andy berharap lewat pawai budaya masyarakat semakin kenal dengan potensi dan keberagaman budaya yang ada di lambar dan khusunsya di Pekon Tanjungraya. ”Semoga dengan ini semakin banyak orang yang mengenal keberagaman budaya di kabupaten lambar sekaligus mengenal potensi yang ada,” harapnya. Sementara itu, Peratin Tanjungraya Johan safri menuturkan bahwa digelarnya pawai budaya ini menjadi salah satu upaya pemerintah pekon untuk mengenalkan keragaman budaya yang di Pekon Tanjungraya. “Kami juga turut berterimakasih atas partisipasi dari seluruh lapisan masyarakat baik yang hadir untuk menyaksikan maupun yang terlibat langsung sebagai peserta pawai. Mari kita meriahkan HUT RI ini karena Kemerdekaan ini milik kita Bersama,” tutupnya.(edi/mlo)Pawai Budaya di Tanjungraya Lengkapi Kemeriahan Hari Kemerdekaan
Rabu 17-08-2022,16:58 WIB
Reporter : Edi Prasetya
Editor : Budi Setiyawan
Tags : #pawai budaya
#hut ri
Kategori :
Terkait
Minggu 01-09-2024,11:53 WIB
Ribuan Masyarakat Ikuti Jalan Sehat Paguyuban RT 06 dan 08 Desa Margodadi
Minggu 25-08-2024,22:06 WIB
Meriahkan HUT RI ke-79, Perumahan Libunto Residence Gelar Jalan Sehat dan Perlombaan
Minggu 25-08-2024,17:04 WIB
Peringati HUT RI Ke-79, MWCNU Sekincau Gelar Istighosah dan Doa Bersama
Minggu 25-08-2024,15:59 WIB
Pekon Sukadamai Tutup Perayaan HUT RI Ke-79 dengan Kesenian Jaranan
Sabtu 24-08-2024,15:17 WIB
Meriahkan HUT RI, Karang Taruna Desa Jatimulyo Gelar Pertunjukan Seni Budaya dan Artis Bintang Pantura
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,01:21 WIB
Dapatkan Item GRATIS dengan Kode Redeem FF 26 November 2024
Senin 25-11-2024,06:14 WIB
Langkah Mengajukan Pinjaman KUR di BRI Lubuklinggau
Senin 25-11-2024,14:55 WIB
Kemudahan di Ujung Jari: Mengenal Aplikasi BRImo dari BRI
Senin 25-11-2024,15:14 WIB
Bawaslu Lampung Barat Resmi Lantik Joni Irawan sebagai PAW Panwascam Bandar Negeri Suoh
Senin 25-11-2024,21:03 WIB
Polresta Bandar Lampung Pastikan Pengamanan TPS Tanpa Senjata Api
Terkini
Selasa 26-11-2024,05:46 WIB
Kacang Nepo: Transformasi dari Desa Nepo ke Kancah Nasional
Selasa 26-11-2024,01:21 WIB
Dapatkan Item GRATIS dengan Kode Redeem FF 26 November 2024
Senin 25-11-2024,22:54 WIB
Penjelasan dr. Zaidul Akbar tentang Jam Tidur Malam yang Dianjurkan dalam Islam
Senin 25-11-2024,22:44 WIB
BUMN Torehkan Kinerja Positif, Dividen Negara Meningkat Signifikan
Senin 25-11-2024,22:35 WIB