Sempat Mangkrak, Pembangunan RSPTN Unila Dikebut
Progres pembangunan RSPTN Unila sudah 40%. Rumah sakit ini ditargetkan berkapasitas 100 tempat tidur--
"Harapan saya rumah sakit ini bisa segera selesai dan dapat kami gunakan, khususnya bagi warga Unila," tambahnya.
Dalam pengembangannya, RSPTN Unila ditargetkan menjadi rumah sakit tipe C dengan kapasitas 100 tempat tidur pada tahun 2026.
BACA JUGA:Jumlah Kendaraan yang Melakukan Uji KIR Mencapai 19.980, Taksi Online Paling Minim
BACA JUGA:Pengendara Keluhkan Jalan Provinsi yang Rusak Parah di Lampung Utara
Selain itu, rencana ke depan akan berfokus pada peningkatan status rumah sakit menjadi tipe B, dengan fasilitas yang lebih lengkap dan layanan yang lebih komprehensif.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: