12.000 Bayi di Indonesia Lahir dengan Penyakit Jantung Bawaan, Penyebabnya Mengejutkan

12.000 Bayi di Indonesia Lahir dengan Penyakit Jantung Bawaan, Penyebabnya Mengejutkan

Ilustrasi: Sebanyak 12.000 bayi di Indonesia lahir dengan penyakit jantung bawaan-ideogram.ai@onebuddy-

Pembentukan jantung anak terjadi pada masa-masa awal kehamilan, jika ada gangguan pada fase ini, kemungkinan besar bayi akan lahir dengan kelainan pada jantung. 

Beberapa faktor risiko yang dapat menyebabkan PJB pada bayi antara lain:

- Efek samping obat-obatan yang dikonsumsi ibu selama kehamilan

- Diabetes pada ibu hamil

- Konsumsi alkohol selama kehamilan

- Faktor keturunan atau genetik

- Adanya infeksi tertentu pada ibu hamil

 

Sementara itu, menurut Yale Medicine, penyebab umum gagal jantung kongestif pada bayi adalah penyakit arteri koroner. 

Faktor risiko yang mempengaruhi penyakit ini meliputi:

- Kadar kolesterol dan/atau trigliserida tinggi dalam darah

- Tekanan darah tinggi

- Pola makan yang buruk

- Kurangnya aktivitas fisik

- Diabetes

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: