Bukan Exynos, Samsung Galaxy S25 Series Bakal Pakai Snapdragon 8 Gen 4
Bocoran spesifikasi Samsung Galaxy S25 Series--
Varian dan Penyimpanan yang Tersedia
Samsung Galaxy S25 diharapkan hadir dengan tiga varian penyimpanan, yaitu:
- 8/128GB (UFS 3.1)
- 8/256GB (UFS 4.0)
- 8/512GB (UFS 4.0)
Selain penyimpanan, pilihan warna yang disediakan juga sangat beragam, seperti Phantom Black, Cream, Green, Lavender, Graphite, dan Lime.
Dengan varian warna ini, kamu pasti akan menemukan yang sesuai dengan selera dan gaya pribadimu.
BACA JUGA:TECNO Unjuk Gigi, Perkenalkan HP Lipat 3 Pertama: Phantom Ultimate 2
Layar dan Tampilan yang Menawan
Samsung Galaxy S25 akan dibekali dengan layar Dynamic AMOLED 2X berukuran 6.1 inci dengan resolusi 1080 x 2340 pixel.
Bagi kamu yang suka menonton film atau bermain game, layar ini pastinya akan memanjakan mata.
Warna yang kaya, kontras tinggi, serta smoothness yang luar biasa akan membuat pengalaman visual kamu jauh lebih memuaskan.
BACA JUGA:Pixel 9 Pro XL, HP Flagship Google dengan Teknologi Gemini AI
Kapan Rilis di Indonesia?
Meski banyak rumor beredar, tanggal resmi peluncuran Samsung Galaxy S25 di Indonesia belum diumumkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: