Anak Muda Diminta Berani Berpolitik
----
“Tentu yang pertama dilakukan adalah memilih partai yang visi misinya sehati, kemudian belajar tentang politik yang ada, apa saja tugasnya jika nanti terpilih menjadi anggota legislatif, sehingga ketika nanti menjabat kita memahami kerja-kerja yang kita perlu lakukan,” ujarnya.
Syarif juga berharap anak muda tidak anti untuk berpolitik, supaya dapat memberikan manfaat untuk masyarakat. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: