Bocoran Pencairan Bantuan yang Tetap Berlangsung Menjelang Pemilu

Bocoran Pencairan Bantuan yang Tetap Berlangsung Menjelang Pemilu

--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Saat menjelang pemilihan umum (Pemilu), Pemerintah akan tetap menyalurkan pencairan bantuan sosial (bansos) Kepada para Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Ada berbagai bansos 2024 yang akan tetap disalurkan meliputi bantuan sosial reguler seperti Program Keluarga Harapan (PKH) dan jiha Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) serta Bantuan Sosial lainya.

Pencairan bansos bertujuan sebagai upaya pemerintah untuk memenuhi kebutuhan hidup masyarakat, dan menuntaskan kemiskinan.

Kapan bansos 2024 cair, mari dicatat untuk jadwal pencairan bantuan sosial berikut ini.

BACA JUGA:Berikut Bansos Pengganti BLT El Nino yang Resmi Dihapuskan

_ Bansos Beras.

Untuk bantuan beras akan disaluekan sebanyak 10 Kg per bulan kepada 22 juta KPM. Sayangnya banso beras hanya disalurkan sampai bulan Juni 2024 saja, karena memang sebelumnya bertujuan untuk meredam efek El-Nino terhadap masyarakat yang kurang mampu.

Untuk jadwal pencairan bansos beras ditunda sementara mulai 8-14 Februari 2024 untuk menghormati jalannya Pemilu dan menghindari adanya kesan politisasi.

Penyaluran bansos beras ini akan dilanjutkan kembali pada 15 Februari 2024.

BACA JUGA:Status Alokasi Bansos Terbaru Sudah Berubah, BLT Mitigasi Pangan Segera Cair

_ Bansos Langsung Tunai (BLT)

Mitigasi Risiko Pangan Pencairan BLT Mitigasi Risiko Pangan sebesar Rp 600 ribu per 3 bulan akan diberikan kepada 18,8 juta KPM. Untuk jadwal pencairan bansos BLT pangan ini akan cair bulan Januari, Februari, atau Maret 2024.

_ Bansos Program Keluarga Harapan (PKH)

Bansos PKH dibedakan menjadi 3 Komponen yaitu komponen kesehatan, pendidikan, dan juga kesehatan sosial.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: