Kapolres Lampung Selatan AKBP Yusriandi Pimpin Sertijab Pejabat Baru
--
BACA JUGA:BMKG Mengingatkan Petaka Mengintai RI, Ini Tanda-Tandanya yang Sudah Muncul
Tak lupa dalam pidatonya, Kapolres Lampung Selatan memberikan apresiasi kepada para pejabat lama yang telah memberikan kontribusi dedikasi dan kinerjanya untuk Polres Lampung Selatan.
"Terima kasih untuk pejabat lama yang selama ini berkontribusi buat komando dan selamat bekerja ditempat yang baru," ujar AKBP Yusriandi.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: