Kampanye Gizi Produk Peternakan Mendukung Penurunan Stunting di Provinsi Lampung

Kampanye Gizi Produk Peternakan Mendukung Penurunan Stunting di Provinsi Lampung

--

BACA JUGA:Pemprov Gelar Acara Pelepasan Chusnunia Chalim, Arinal Terimakasih Segala Upaya Selama Menjabat Wagub

"Protein sebagai salah satu nutrisi penting mampu membantu proses pertumbuhan, mengganti jaringan sel tubuh yang rusak, memperkuat sistem kekebalan tubuh, membentuk struktur tulang, gigi dan rambut. Kekurangan nutrisi pada masa ini akan menyebabkan anak-anak masuk dalam kategori stunting," jelasnya.

Ia juga mengatakan adapun tujuan dari penyelenggaraan Kampanye Gizi Produk Peternakan ASUH yaitu: 

Mensosialisasikan dan meningkatkan konsumsi protein hewani di masyarakat.

Mendukung program Pemerintah Provinsi Lampung dalam upaya penurunan angka stunting.

BACA JUGA:Enam Raperda Usul Inisiatif DPRD dan Pemprov Lampung Disepakati Jadi Perda

Di tahun 2023, Kampanye Gizi Produk Peternakan yang ASUH berlokasi di 10 Kabupaten/Kota diantaranya: 

- Kabupaten Pringsewu

- Kabupaten Lampung Barat

- Kabupaten Pesisir Barat

 

- Kabupaten Way Kanan

- Kota Bandar Lampung

- Kabupaten Tanggamus

- Kabupaten Lampung Tengah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: