10 Rekomendasi Resep Makanan Pendamping ASI untuk Pertumbuhan Si Kecil Usia 6 Bulan

10 Rekomendasi Resep Makanan Pendamping ASI untuk Pertumbuhan Si Kecil Usia 6 Bulan

--

Untuk cara membuatnya

Rebus dada ayam hingga mengeluarkan lemak dan buang air rebusan yang berlemak dan rebus lagi dada ayam dengan menambahkan daun salam ke dalamnya kemudian rebus hingga lunak. Dan kukus kentang dan daun bawang.

BACA JUGA:Tanpa Ribet dan Syarat Mudah, Ajukan KUR BRI Minimal Cair Rp 50 Juta

Setelah kentang lunak, masukkan bayam, kukus bayam hingga lunak, blender ayam, kentang dan bayam. Tambahkan sedikit air.

Setelah itu, saring jika masih terdapat gumpalan-gumpalan kasar dan siap untuk dihidangkan.

6. Beras Merah dan Tahu

Bahan bahan pembuatanya

BACA JUGA:Traktir Driver Ojol Beli Makanan KFC Membuat Seorang Pria Intropeksi Diri

Siapkan 1 sdm tepung beras merah, 1 buah tahu kecil, kukus, kaldu ayam

Untuk cara membuatnya.

Siapkan kaldu, rebus hingga mendidih lalu masukkan tepung beras merah ke dalam kaldu. 

Aduk-aduk hingga kental, dan ketika beras merah sudah meletup-letup, angkat dan tiriskan.

Selanjutnya blender beras merah bersama tahu hingga halus dan siap disajikan.

BACA JUGA:Guru Mata Pelajaran dengan Kuota Terbanyak pada Seleksi PPPK 2023

7. Bubur Hati Ayam, Brokoli, dan Edamame

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: