Masjid Jami Al Anwar Jadi Saksi Penyebaran Agama Islam Pertama di Lampung

Masjid Jami Al Anwar Jadi Saksi Penyebaran Agama Islam Pertama di Lampung

--

BACA JUGA:Memohon Petunjuk Allah SWT dengan Shalat Istikharah di Sepertiga Malam

Pada tahun 1939-1888 Masjid Al Anwar dirintis/didirikan. Pada tahun 1883-1888 Terjadi dampak dari peristiwa gunung krakatau meletus.

Pada tahun 1888-1922 Pembangunan kembali pembangunan Masjid Jami Al Anwar.

Pada tahun 1922-1962 Peranan Masjid Jami Al Anwar pada masa kebangkitan nasional dan perjuangan fisik.

Pada tahun 1962-1979 Pembangunan fisik sarana dan penunjang peribadatan.

Pada tahun 1979-1994 Peningkatan pemeliharaan dan pembaharuan kegiatan serta manajemen kelembagaan.

Pada tahun 1994-2000 Pemantapan pembangunan sumber daya manusia menghadapi era globalisasi.

BACA JUGA:Benarkah Cara Masuk Agama Islam hanya Menyebut Syahadat?

Masjid Tertua di Lampung

Masjid yang berdiri pada tahun ke -18 ini oleh pemerintah lampung yang mana melalui kantor Wilayah Departemen Agama Lampung yang mana ditetapkan sebagai masjid tertua dan bersejarah di Bandar Lampung.

Yang mana penetapan tersebut tertuang dalam SK No: Wh/2/SK/147/1997.

Rusdi yang menjelaskan bahwa ada beberapa peninggalan kuno yang ada di Masjid Al Anwar yang masih saja tersimpan rapi serta kokoh.

"Peninggalan yang memang nyata bisa dilihat disini ada peninggalan berupa Al Quran serta buku ajaran agama Islam yang sudah berusia 150 tahun sebagain ini dari kumpulan buku ajaran agama islam itu tidak ada di daerah lain," kata dia.

BACA JUGA:Mencampuradukkan Agama Islam dengan Agama Lain Itu Adalah Perbuatan Dosa

Terbukti, ketika seseorang dari Malaysia yang mencari salah satu buku langka yang berisi tentang ajaran agama Islam, iya menemukan di perpustakaan masjid.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: