Motor Matic Yamaha yang Direkomendasikan dan Sangat Cocok Buat Riding

--
Yamaha Lexi memiliki desain yang elegan dan tampil secara futuristik.
Lampu bagian depan sudah dilengkapi dengan LED, dan lampu bagian belakang membentuk segitiga sehingga terlihat modern dan stylish dan dilengkapi dengan speedometer yang digital.
Selain itu Motor ini juga sudah dilengkapi dengan mesin berteknologi Blue Core berkapasitas 125 cc yang mampu menghasilkan bertenaga dan efisien dalam penggunaan bahan bakar.
BACA JUGA:Kamu Pecinta Lari? Berikut Rekomendasi Sepatu Running Terbaik dari Nike
Dari dapur itu Mesin dapat menghasilkan tenaga maksimal 9,38 kW pada 8.000 rpm dan torsi 11,3 Nm pada 7.000 rpm.
Sedangkan Fitur lainnya pada sistem pengereman ABS, bagi Yamaha Lexi tipe ABS.
Juga menggunakan sistem fitur smart key sehingga kita tidak perlu mengeluarkan kunci untuk menyalakan sepeda motor.
Kemudian fitur stop-start yang membuat mesin mati secara otomatis ketika berhenti dalam waktu yang lama.
BACA JUGA:Cara Memasak Rawon dengan Bumbu Hasil Racikan Sendiri
Harga Yamaha Lexi Standard : Rp 23 Juta
Harga Yamaha Lexi S : Rp 26 Juta
Harga Yamaha Lexi S/ABS : Rp 28,6 Juta
2. Yamaha Nmax 155
Selanjutnya ada Yamaha Nmax 155. Yamaha Nmax merupakan produk jawara dari brand Yamaha,
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: