KUR BRI 2025 Syarat Cara Pengajuan dan Tabel Angsuran Terbaru

Senin 13-10-2025,09:29 WIB
Reporter : Arif Setiawan
Editor : Budi Setiawan

6.Isi data diri dan data usaha secara lengkap

7.Unggah dokumen pendukung, seperti KTP, keterangan usaha, pas foto, dan foto lokasi usaha

8.Klik “Selanjutnya”

BACA JUGA:KUR BRI 2025 Solusi Pembiayaan Modal Usaha dengan Bunga Rendah dan Tenor Fleksibel

9.Klik “Hitung Angsuran” untuk melihat perkiraan jumlah cicilan bulanan

10.Klik “Ajukan Pinjaman”

11.Tunggu hasil verifikasi dan informasi terkait disetujui atau tidaknya pengajuan pinjaman

Setelah pengajuan disetujui, nasabah wajib datang ke kantor BRI terdekat untuk proses survei fisik dan pencairan dana KUR.

BACA JUGA:Solusi Modal UMKM! Pinjaman KUR BRI 2025 Rp75 Juta Cicilan Mulai Rp30 Ribu per Hari

Tabel Angsuran KUR BRI 2025

Berikut simulasi tabel angsuran KUR BRI 2025 berdasarkan nominal pinjaman dan tenor:

Nominal Pinjaman

12 Bulan

BACA JUGA:BRI Dorong UMKM Ajukan KUR, Plafon Hingga Rp500 Juta dan Simulasi Angsuran Lengkap

18 Bulan

24 Bulan

Kategori :