Fitur ini membantu pengguna mencatat durasi, jarak, hingga kalori yang terbakar selama beraktivitas.
Salah satu keunggulan smartwatch ini adalah daya tahan baterainya yang bisa mencapai hingga 9 hari pemakaian normal.
Hal ini membuat pengguna tidak perlu terlalu sering melakukan pengisian daya.
Dengan fitur yang cukup lengkap, Realme Watch terbaru dibanderol di kisaran Rp600 ribu – Rp800 ribu (tergantung varian dan promo).
BACA JUGA:BMW R 1250 GS Ultimate: Petualangan Tanpa Batas dengan Mesin Boxer
Harga ini terbilang sangat terjangkau dibandingkan smartwatch lain dengan fitur sejenis.