Apresiasi Pedagang Kecil Wanita di momen Hari Ibu, YBM dan Srikandi PLN UID Lampung Salurkan Bantuan

Selasa 31-12-2024,00:07 WIB
Reporter : Dedi Andrian
Editor : Budi Setiawan

"Penyaluran bantuan untuk pedagang kecil di penghujung tahun ini adalah salah satu wujud nyata komitmen kami untuk terus memberikan manfaat bagi masyarakat, khususnya di Provinsi Lampung," pungkas Himawan.

Program ini menunjukkan sinergi antara Srikandi dan YBM PLN dalam mewujudkan pemberdayaan ekonomi masyarakat, sekaligus menjadi inspirasi untuk mendukung kaum rentan di berbagai wilayah.

Kategori :