Kafein, salah satu komponen utama dalam kopi, diketahui dapat meningkatkan metabolisme dan merangsang pembakaran lemak.
Selain itu, salah satu senyawa dalam kopi, asam klorogenat, terbukti dapat meningkatkan metabolisme lemak dalam sebuah penelitian di laboratorium, seperti dikutip dari Mindbodygreen.