Cara Mengatasi Sakit Kepala Saat Cuaca Panas Menurut dr. Zaidul Akbar

Minggu 01-09-2024,08:42 WIB
Reporter : Arif Setiawan
Editor : Budi Setiawan

MEDIALAMPUNG.CO.ID - dr. Zaidul Akbar membagikan resep obat herbal untuk mengatasi sakit kepala yang sering muncul saat cuaca panas.

Dalam banyak kasus, sakit kepala yang terjadi saat cuaca panas disebabkan oleh faktor lain yang berhubungan dengan suhu tinggi.

Cuaca panas juga dapat memicu sakit kepala akibat dehidrasi. Dehidrasi menyebabkan kurangnya cairan dalam tubuh, yang dapat mengakibatkan penyempitan pembuluh darah dan menimbulkan sakit kepala.

Penyakit yang berhubungan dengan panas sering kali terjadi selama cuaca panas. Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) menyatakan bahwa penyakit seperti heatstroke atau kelelahan akibat panas sebenarnya dapat dicegah. Pencegahannya meliputi pembatasan waktu di lingkungan panas dan menghindari olahraga berlebihan saat cuaca panas.

BACA JUGA:Menurut dr. Zaidul Akbar, Ini Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan

Untuk mencegah sakit kepala saat cuaca panas, dr. Zaidul Akbar merekomendasikan konsumsi minuman herbal. Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan dan cara pembuatannya:

Bahan-bahan:

- 2 ruas jahe

- 1 batang kayu manis

BACA JUGA:Tips Mengecilkan Perut dari dr. Zaidul Akbar

- Air secukupnya

- Madu secukupnya

- Garam himalaya secukupnya

- Jeruk nipis

BACA JUGA:Manfaat Tidak Makan Malam Kata dr Zaidul Akbar

Kategori :