BACA JUGA:Camat Kebun Tebu Dukung Penuh Pelatihan Aplikasi Siks-NG dari Dinsos Lampung Barat
Terkait jumlah alkes bermerkuri yang ditarik di wilayah Provinsi Lampung (15 Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung), Kepala Bidang Pengelolaan Sampah dan Limbah B3 Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Lampung, Dra. Parina, M.M., mengungkapkan bahwa sebanyak 267 unit kemasan sekunder, 3.265 unit Sphygmomanometer, dan 687 unit termometer dengan total berat kemasan sekunder mencapai 3.340,4592 kg telah ditarik dan siap dikirim ke Jakarta.