Prosedur Penting untuk Seleksi CPNS 2024 yang Wajib Diketahui Pelamar

Minggu 11-02-2024,08:26 WIB
Reporter : Dedi Andrian
Editor : Haris Tiawan

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Prosedur seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) merupakan tahapan yang krusial bagi para pelamar. 

Informasi mengenai proses seleksi ini sangatlah penting untuk diketahui demi kelancaran partisipasi dalam seleksi CPNS 2024.

Tujuan dari proses seleksi ini adalah agar dapat berlangsung secara transparan sehingga dapat diakses oleh semua peserta seleksi. 

Oleh karena itu, penting bagi para pelamar untuk memahami dengan baik setiap tahapan yang akan dilalui. 

BACA JUGA:Segini Besaran Gaji PPPK Golongan V Sesuai Perpres Nomor 11 Tahun 2024

Berikut ini adalah tahapan seleksi CPNS 2024 yang perlu diperhatikan:

1. Mendaftar Akun.

Pelamar dapat mendaftar akun secara langsung melalui website resmi Badan Kepegawain Negara (BKN) di [tautan ini](https://sscasn.bkn.go.id/).

2. Memilih dan Mendaftar Formasi.

BACA JUGA:Setelah PP No.5 2024 Terbit, Gaji PNS Golongan IV Naik hingga Rp 6 Jutaan, Ini Rinciannya

Pelamar harus memilih dan mendaftar formasi sesuai dengan bidangnya serta memperhatikan passing gradenya.

3. Seleksi Administrasi.

Pada tahap ini, pelamar perlu memantau statusnya melalui website resmi BKN.

4. Pelaksanaan Seleksi SKD.

BACA JUGA:Gaji PPPK Naik 8 Persen Sesuai yang Diumumkan Presiden Jokowi

Kategori :