Indonesia Punya 6 Wilayah Penghasil Emas, Diantaranya Sumatera Utara

Sabtu 30-09-2023,03:07 WIB
Reporter : Gustion Rusfel
Editor : Haris Tiawan

Namun di tahun 2023, produksi emas Grasberg ditargetkan dapat mencapai 1,8 juta ons.

2). Lalu wilayah berikutnya Banyuwangi

Daerah Kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Timur ini memiliki gunung emas tepat di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, serta dikenal dengan nama Tumpang Pitu atau biasa disebut Tambang Tujuh Bukit.

Penambangan emas di Tujuh Bukit ini dimulai pada Desember tahun 2016 di atas lahan seluas 4.998 hektar.

BACA JUGA:Klik Linknya Disini! Klaim Saldo DANA Kaget 24 September 2023 Hingga Rp 65 Ribu

Cadangan emas di tambang terbuka Tujuh bukit sebesar 702.000 ons, sementara untuk tambang bawah tanahnya tercatat sekitar 28 juta ons emas dengan perkiraan masa tambang bisa mencapai 40 tahun.

Pada tahun 2022, Tujuh Bukit diperkirakan memproduksi emas sebesar 124.000 ons.

3). kemudian wilayah Halmahera

Pulau Halmahera termasuk dalam daftar pulau dengan harta karun terbesar di tanah air.

BACA JUGA:Pengajuan Pinjaman KUR BRI dengan Langkah Ini Dijamin akan Cepat Cair

Harta karun ini berupa Tambang Emas Gosowong yang berada di Kabupaten Halmahera Utara, Provinsi Maluku Utara.

Gosowong ditemukan dari eksplorasi lahan hijau di pulau Halmahera, dengan total perkiraan cadangan menurut dokumen Studi Kelayakan 2021 yang diperbarui sebesar 860 ribu ons atau setara dengan 26,9 ton emas.

Tambang Emas Gosowong mulai menghasilkan emas pertamanya pada Juli 1999. Saat ini, penambangan dengan sistem tambang terbuka di Gosowong sudah berakhir.

Pola kegiatan penambangan yang dilakukan saat ini adalah dengan memadukan metode penambangan bawah tanah, underhand atau overhand cut and fill dan long-hole stoping.

BACA JUGA:Pasar Tanah Abang, Riwayatmu Dulu, Kini dan Esok

4). Pujon

Kategori :