Intip Harga Samsung Galaxy S23, Kamera Canggih dan Berteknologi Terbaru

Selasa 26-09-2023,02:36 WIB
Reporter : Gustion Rusfel
Editor : Haris Tiawan

Resolusi Layar: 2340 x 1080 piksel, RAM: 8GB, Penyimpanan Internal: 128GB atau 256GB, Kamera Belakang: 50 MP (OIS, PDAF), Kamera Depan.

Baterai: 3,900mAh (tipe), Pengisian Daya: 25W kabel, PD3.0, 50% dalam 30 menit (diklaim), 15W nirkabel (Qi/PMA), 4.5W nirkabel terbalik

Warna, Phantom Black, Cream, Green, Lavender, Graphite, Lime.

Model. SM-S911B, SM-S911B/DS, SM-S911U, SM-S911U1, SM-S911W, SM-S911N, SM-S9110, SM-S911E, SM-S911E/DS

BACA JUGA:Kelebihan dan Kekurangan Nokia N73 5G, Tampilan Klasik dengan Teknologi Terkini

SAR: 0.95 W/kg (kepala), 0.88 W/kg (tubuh), SAR EU, 0.96 W/kg (kepala), 1.30 W/kg (tubuh)

Keunggulan Samsung Galaxy S23.

Samsung Galaxy S23 menawarkan beberapa keunggulan yang membuatnya menonjol untuk beberapa pesaingnya.

Berikut ini adalah beberapa keunggulan utama dari henpon ini.

BACA JUGA:5 Contoh Perkembangan Teknologi yang Sering Digunakan

1. Layar yang Cemerlang: Galaxy S23 dilengkapi dengan layar FHD+ Dynamic AMOLED 2X berukuran 6.1 inci dengan refresh rate adaptif 120Hz.

Layar tersebut menawarkan kualitas gambar yang cermat, kontras yang tinggi, dan warna yang hidup.

2. Performa yang Cepat. Ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2 dan RAM 8GB, Galaxy S23 menawarkan kinerja yang cepat dan responsif.

Henpon tersebut, mampu menjalankan aplikasi dan game berat dengan lancar.

3. Kamera yang unggul. Dengan kamera belakang 50 MP (OIS, PDAF), Galaxy S23 bisa menangkap foto dan video berkualitas tinggi.

Ponsel ini juga dilengkapi dengan fitur-fitur fotografi canggih seperti Super Steady QHD video support, Super Slow-mo 1080p video support, dan Hyperlapse.

Kategori :