Kemudian usaha yang akan mendapatkan KUR Kecil harus beroperasi minimal sudah 6 bulan.
Untuk kriteria khusus yaitu, eminjam di calon debitur harus menjadi peserta dalam program Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS).
Untuk Dokumen yang diperlukan diantaranya;
BACA JUGA:Pinjaman KUR BRI Tanpa Agunan dengan Bunga Rendah, Minimal Cair Rp10 Juta, hanya Ini Syaratnya
Pertama anda harus menyediakan dokumen identitas pribadi, seperti e-KTP, KK, dan akta nikah jika berlaku.
Kemudian memiliki dokumen yang mengkonfirmasi legalitas usaha mereka seperti SIUP, TDP, NPWP dan berkas penunjang lainnya.
Lalu calon debitur pada KUR Kecil wajib memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak.
Berikut Cara Mengajukan KUR BRI 2023;
BACA JUGA:Bingung Pilih yang Mana? Berikut Ini Jenis KUR BRI 2023 dan Persyaratannya
- Pertama anda membuka situs web kur.bri.co.id.
- Selanjutnya Klik opsi "Ajukan Pinjaman".
- Kemudian Masuk dengan akun email pribadi Anda. - Selanjutnya jika belum memiliki akun, bisa membuat satu dengan mengklik "Daftar" atau menggunakan akun Google.
- Kemudiam tunggu hingga BRI memverifikasi melalui email yang telah anda daftarkan sebelumnya.
- Setelah diverifikasi, kembali ke halaman login awal dan masuk dengan email dan kata sandi Anda.
- Kemudian Klik "Ajukan Pinjaman KUR".