Berikut 9 Manfaat Daun Sirih Merah dan Hijau untuk Kesehatan

Selasa 04-07-2023,09:04 WIB
Reporter : Gustion Rusfel
Editor : Budi Setiawan

Manfaat daun sirih bagi wanita ini dapat diperoleh dengan cara menggunakan air rebusan yang dipadukan dengan kunyit maupun rempah-rempah lainnya.

Ketujuh, mengurangi rasa nyeri saat haid. Manfaat daun sirih untuk wanita lainnya yaitu dapat mengurangi nyeri haid. 

Biasanya, daun sirih dipadukan dengan kunyit sehingga rasa nyeri bisa lebih cepat teratasi.

BACA JUGA:Bangga! Bank Mandiri Salurkan Bonus Atlet dan Pelatih ASEAN Para Games 2023

Kedelapan membuat mata menjadi lebih bersih. Berdasarkan penjelasan di jurnal Fitofarmaka (2015), manfaat daun sirih untuk mata yaitu bisa membersihkan mata. 

Hal tersebut dikarenakan daun sirih mempunyai senyawa alami, sehingga penggunaan daun sirih yang tidak berlebihan relatif aman untuk mata.

Terakhir yang ke Sembilan, menyembuhkan jerawat. Daun sirih juga diketahui dapat membantu menyembuhkan jerawat. 

Manfaat daun sirih untuk wajah ini dikarenakan terdapat kandungan tanin, saponin, dan flavonoid yang bersifat anti bakteri. Dengan demikian, risiko jerawat akibat bakteri bisa diminimalisir.

BACA JUGA:Festival Krakatau Nuansa Budaya Topeng, Kadisparekraf Lampung Prediksi Nanti Ada 20 Ribuan Pengunjung

Itulah sejumlah manfaat rebusan daun sirih perlu diketahui. Manfaat tersebut akan dirasakan apabila dikonsumsi atau digunakan dalam jumlah sewajarnya dan secara teratur. (*)

 

Kategori :