TP PPK Kabupaten Lampung Barat Wakili Provinsi Lampung di Ajang Lomba GKSTTB Peduli Stunting

Sabtu 24-06-2023,10:44 WIB
Reporter : Lusiana Purba
Editor : Budi Setiawan

BACA JUGA:Kwarcab Pramuka Lampung Barat Cetak 52 Pembina Pramuka Bersertifikasi di BNS

Lalu pematauan secara intensif terhadap pertumbuhan bayi dan balita dengan cara kunjungan rumah ketika bayi atau balita tidak hadir saat posyandu, edukasi terhadap keluarga terhadap edukasi pangan yang baik terhadap anak dan balita. 

“Kami juga memiliki program pemantauan tumbuh kembang bayi dan balita, melalui edukasi kepada keluarga tentang pentingnya pemantauan dan pertumbuhan bagi balita saat posyandu, melakukan pertumbuhan dan perkembangan balita saat posyandu, memberikan makanan tambahan kepada balita jika terduga kasus terduga kurang gizi," bebernya.

Juwita mengungkapkan, dalam upaya menekan angka stunting di Kabupaten Lampung Lampung Barat, PKK berkolaborasi dengan para OPD yang berkaitan.

"Dalam upaya menekan stunting di Kabupaten Lampung Barat, PKK menjalin sinergitas juga terhadap beberapa OPD yang berkaitan. Dengan adanya kolaborasi tersebut diharapkan dapat menekan angka stunting di Lampung Barat,” tutupnya. (*)

 

Kategori :