LAMBAR, MEDIALAMPUNG.CO.ID - Pemkab Lampung Barat tahun anggaran 2023 ini menargetkan Rp4.382.356.052,- untuk Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor pajak bumi bangunan pedesaan dan perkotaan (PBB-P2).
Namun target tersebut masih bisa berubah sebab target pendapatan PBB-P2 setiap tahunnya pasti akan terus mengalami kenaikan, perubahan tersebut disebabkan adanya pemohon baru dalam waktu tahun pajak berjalan. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) Lampung Barat Ir. Okmal mengatakan target tersebut bersumber dari 118.532 objek pajak termasuk menara, PLTA, PLN dan Lampung Hydroenergy yang tersebar di 15 Kecamatan. Untuk realisasi PBB-P2 tahun 2022 lalu, tutur Okmal, dari target sebesar Rp4.386.224.486 terealisasi sebesar 99,91 persen atau sebesar Rp4.382.164.436 sehingga pihaknya pun berharap agar target yang telah di tetapkan bisa terealisasi secara maksimal. BACA JUGA:Kasus Penggerebekan Oknum Jaksa dan Pengacara di Kamar Hotel Berujung Damai "Kami berharap agar target yang telah kita tetapkan bisa terealisasi maksimal untuk membantu program pembangunan yang ada di Kabupaten Lampung Barat, karena pajak ini merupakan sumber pendapat daerah," kata dia. Untuk diketahui, target PBB-P2 masing-masing kecamatan rinciannya yakni Kecamatan Balikbukit Rp517.536.057, Sukau Rp217.454.268, Lumbok Seminung Rp127.888.370, Sumber Jaya Rp286.208.539, Kebun Tebu Rp206.489.598, Way Tenong Rp325.346.028, Air Hitam Rp171.520.846, Belalau Rp134.420.439, Batu Ketulis Rp243.164.080. Lalu, Sekincau Rp279.083.726, Pagar Dewa Rp366.097.992, Batu Brak Rp175.744.201, Suoh Rp289.241.000, Bandar Negeri Suoh Rp536.858.140, Gedung Surian Rp225.104.749, Menara Rp196.494.809, PLTA Rp79.855.200, PLN Rp3.342.000, Lampung Hydroenergi Rp1.506.010.*Tahun Ini, Pemkab Lambar Targetkan PBB-P2 Rp4,3 Miliar
Selasa 03-01-2023,14:21 WIB
Reporter : Nopriadi
Editor : Budi Setiyawan
Tags : #pbb-p2
Kategori :
Terkait
Senin 03-11-2025,14:03 WIB
Jatuh Tempo, 11 Kecamatan di Lampung Barat Belum Lunasi PBB
Senin 12-08-2024,17:14 WIB
Realisasi PBB-P2 di Pesisir Barat Baru Capai 8,51 Persen
Rabu 31-07-2024,16:46 WIB
Pekon Gunung Terang dan Sidodadi Lunas PBB
Kamis 27-06-2024,18:32 WIB
60 Pemangku di Kecamatan Batu Ketulis Mulai Lakukan Pendataan Objek Pajak
Jumat 07-06-2024,18:59 WIB
Bapenda Pesisir Barat Catat Baru Lima Pekon Lunas PBB-P2 Tahun 2024
Terpopuler
Jumat 16-01-2026,19:54 WIB
PDI Perjuangan Pesisir Barat Gelar Musancab, 11 PAC Resmi Dilantik
Jumat 16-01-2026,18:11 WIB
Kabar Baik UMKM, KUR BRI 2026 Bunga Tetap 6 Persen Mulai Januari
Jumat 16-01-2026,20:24 WIB
Saldo DANA Gratis hingga Rp102.000 Cair Hari Ini, Ini Cara Klaim DANA Kaget
Sabtu 17-01-2026,05:08 WIB
60 Kode Redeem FF Edisi 17 Januari 2026: Sabtu Berkah, Panen Diamond dan Bundle Langka!
Jumat 16-01-2026,18:20 WIB
Happy Water, Ancaman Narkotika Gaya Baru yang Mengintai Kesehatan Masyarakat
Terkini
Sabtu 17-01-2026,13:49 WIB
Pengamat Nilai Hari Kamis Beradat Upaya Awal Dekatkan Birokrasi dengan Budaya Lampung
Sabtu 17-01-2026,13:47 WIB
Rekomendasi Jam Tangan Alexandre Christie Pria Paling Laris, Lengkap dengan Harganya
Sabtu 17-01-2026,13:28 WIB
DPRD Bandar Lampung Akan Panggil Disdikbud soal Guru Meninggal dalam Kegiatan PGRI
Sabtu 17-01-2026,12:14 WIB
OJK Tutup Ribuan Pinjol Ilegal Sepanjang 2025, Pengaduan Masyarakat Capai Puluhan Ribu
Sabtu 17-01-2026,12:13 WIB