MEDIALAMPUNG.CO.ID - Ribuan mahasiswa dari berbagai universitas di Lampung melakukan aksi penolakan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) di depan Gerbang Kantor DPRD Provinsi Lampung sempat memanas.
Kericuhan dipicu lantaran para massa aksi sudah merasa kesal dan diperlakukan kurang hormat lantaran belum ada yang menerima negosiasi massa aksi dan ada pagar kawat berduri terpasang dua lapis di gerbang DPRD Provinsi Lampung. "Proses negosiasi di dalam rupanya alot. Kita lakukan gerakan tiga langkah ke depan. Satu aksi, satu Komando," kata koordinator aksi. Kamis (15/9). Seketika para massa aksi mengobrak abrik kawat berduri lapisan pertama dan massa mulai maju kedepan. BACA JUGA:Ratusan Mahasiswa Lakukan Aksi Tolak Kenaikan BBM di Depan Gedung DPRD Lampung Aparat kepolisian nampak siaga berjaga di depan massa aksi. Para massa aksi terus mendesak aparat untuk bisa memasuki halaman depan DPRD Provinsi Lampung. "Tidak ada perwakilan. Kami tidak disambut baik. Kami ingin masuk ke halaman depan kantor DPRD Provinsi Lampung dan duduk bareng disitu," teriak aksi. Berdasarkan pantauan Medialampung.co.id, massa aksi saat ini sedang bernegosiasi untuk bisa masuk di depan halaman kantor DPRD Lampung. (ded/mlo)Panas! Mahasiswa Obrak Abrik Pagar Kawat Berduri
Kamis 15-09-2022,13:39 WIB
Reporter : Dedi Andrian
Editor : Budi Setiyawan
Kategori :
Terkait
Kamis 14-11-2024,20:16 WIB
Berlangsung Damai, Kapolresta Bandar Lampung Apresiasi Aksi Unjuk Rasa Mahasiswa
Kamis 14-11-2024,20:07 WIB
Mahasiswa Lampung Desak Kejati dan Kapolda Bertindak Tegas Melawan Politik Uang
Jumat 01-11-2024,22:47 WIB
106 Mahasiswa FKIP Unila Gagal KKL, Dana Rp400 Juta Dipakai Bayar Utang
Kamis 31-10-2024,22:08 WIB
DPC Pospera Lampung Utara Tuntut Pemerintah Berantas KKN dan Peduli Ekonomi Rakyat
Minggu 06-10-2024,18:20 WIB
Truk Terbalik di Kotabumi, Muatan BBM Pertalite Jadi Rebutan Warga
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,01:21 WIB
Dapatkan Item GRATIS dengan Kode Redeem FF 26 November 2024
Selasa 26-11-2024,08:24 WIB
Program KUR BRI: Solusi Finansial Andalan untuk UMKM
Senin 25-11-2024,14:55 WIB
Kemudahan di Ujung Jari: Mengenal Aplikasi BRImo dari BRI
Senin 25-11-2024,22:54 WIB
Penjelasan dr. Zaidul Akbar tentang Jam Tidur Malam yang Dianjurkan dalam Islam
Senin 25-11-2024,21:03 WIB
Polresta Bandar Lampung Pastikan Pengamanan TPS Tanpa Senjata Api
Terkini
Selasa 26-11-2024,10:31 WIB
Guru Pilih BRI: Layanan Cepat dan Ramah untuk Penarikan Gaji
Selasa 26-11-2024,10:16 WIB
BRILink BRI: Solusi Praktis Setor-Tarik Tunai di Prabumulih
Selasa 26-11-2024,09:23 WIB
Pj Gubernur Lampung Pantau Proses Belajar Mengajar dan Pastikan Peningkatan Mutu Pendidikan
Selasa 26-11-2024,08:24 WIB
Program KUR BRI: Solusi Finansial Andalan untuk UMKM
Selasa 26-11-2024,06:59 WIB