PRINGSEWU, MEDIALAMPUNG.CO.ID - Ratusan warga menyesaki pawai obor yang digelar di kelurahan Pringsewu Timur, Minggu malam 7 Agustus 2022.
Ratusan santri TPA, TTKKDH, serta berbagai elemen lainnya membuat merah bara api sepanjang jalan sejak usai sholat Isya. Pj Bupati Adi Erlansyah didampingi ketua DPRD Suherman menyulut obor peserta menandai pelepasan pawai obor. Menyusuri jalan sekitar 1 kilometer, peserta dilepas dan finish di Masjid Al Wustho Pringsewu Timur. BACA JUGA:BRI Gelar Pesta Rakyat Simpedes di Galuh Mas Karawang, Komitmen Edukasi UMKM di 379 Kota Pj Bupati Adi Erlansyah memberikan apresiasi yang tinggi pada warga yang begitu antusias mengikuti kegiatan dalam rangka menyambut 10 Muharam itu. "Ini bentuk kontribusi nyata sekaligus sinergitas antara masyarakat dan Pemkab," ungkapnya. Pj bupati juga mengucapkan terimakasih atas dukungan masyarakat dalam pembangunan. Kepada peserta pawai Adi Erlansyah juga berpesan untuk menjaga ketertiban sekaligus menjaga kehati hatian. BACA JUGA:Gerebek Pesta Narkoba, 4 Pemuda Diamankan Polisi "Pada peserta pawai untuk berhati hati tak tertutup kemungkinan saat berjalan ada yang menjual bahan bakar di sepanjang jalan," pesannya. Selai pawai obor menurut ketua panitia Deni Setiawan dan Ahmad Muslim juga di berikan santunan untuk 120 anak yatim dan dhuafa, khotmil Qur'an bil GHOIB oleh 40 TAHFIDZ serta lomba mewarnai. "Untuk pawai obor diikuti 700 peserta," jelasnya. Selain Pj Bupati, KH. Sujadi juga dihadirkan sebagai penceramah. Bupati Pringsewu periode 2017-2022 itu langsung disambut antusias oleh mereka yang hadir.(sag/mlo)Ratusan Warga Sesaki Pawai Obor Menyambut 10 Muharram
Minggu 07-08-2022,22:07 WIB
Reporter : Agus Swigyo
Editor : Budi Setiyawan
Kategori :
Terkait
Rabu 28-08-2024,22:05 WIB
Daftar Pilkada Pringsewu, Adi Erlansyah-Gus Hasbullah Jalani Tes Kesehatan di RSUDAM
Selasa 05-03-2024,09:22 WIB
Mantan Pj Bupati Adi Erlansyah Nyatakan Niat Kembali ke Pringsewu di Pilkada 2024
Jumat 28-07-2023,16:10 WIB
Peringati 10 Muharram, Pekon Way Petai Gelar Doa Bersama dan Santuni Puluhan Anak Yatim Piatu
Jumat 28-07-2023,13:37 WIB
Masyarakat Pekon Margajaya Gelar Tradisi Santunan Anak Yatim Peringatan 10 Muharram
Jumat 28-07-2023,10:05 WIB
Amalan di 10 Muharram yang Dianjurkan Bagi Umat Muslim
Terpopuler
Jumat 30-01-2026,20:48 WIB
Awas! Sekitar 300 Titik Jalinsum di Lampung Utara Berlubang, Ancaman Serius bagi Pengendara
Sabtu 31-01-2026,10:22 WIB
BREAKING NEWS! Seorang Pemuda Dikabarkan Hilang Saat Memancing di Sungai Sidodadi Asri
Jumat 30-01-2026,22:15 WIB
Wagub Jihan Dorong Kawasan Industri Halal, Lampung Siap Naik Kelas Jadi Produsen Global
Jumat 30-01-2026,21:50 WIB
Industri Hijau Berbasis Limbah Pertanian Segera Dikembangkan di Lampung
Sabtu 31-01-2026,06:03 WIB
Soto Usus: Cita Rasa Gurih dari Jeroan yang Kaya Tradisi
Terkini
Sabtu 31-01-2026,18:29 WIB
Tepung Ketan, Bahan Tradisional Serbaguna dengan Segudang Manfaat dan Cara Olah Tepat
Sabtu 31-01-2026,18:23 WIB
Ujung Tiro Bulukumba, Pantai Sunyi di Ujung Selatan Sulawesi
Sabtu 31-01-2026,18:13 WIB
Tips Nikita Willy dan Indra Priawan Pilih Fashion Traveling yang Nyaman, Praktis, dan Tetap Stylish
Sabtu 31-01-2026,18:12 WIB
Revans, Bhayangkara Presisi Lampung FC Bungkam Malut United
Sabtu 31-01-2026,18:08 WIB