Tinjau RSUD Dr. H Abdul Moeloek, Wagub Jihan Pastikan Efisiensi Anggaran Tak Berdampak ke Pelayanan Kesehatan

Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela--
Kemudian Direktur RSUD Abdul Moeloek, Lukman Pura mengatakan dalam kunjungan wagub Jihan tersebut menekankan pentingnya peningkatan pelayanan kepada masyarakat.
"Beliau menekankan peningkatan pelayanan publik yang lebih baik. Kemudian tidak ada lagi penolakan-penolakan kepada para pasien dan ini yang terus menjadi komitmen kami," ungkapnya.
Kemudian Lukman juga mengatakan bahwa Wagub Jihan memberikan apresiasi kepada RSUD Abdul Moeloek atas semua pencapaian namun juga tetap melakukan perbaikan.
BACA JUGA:Tiga Hari Kedepan BMKG Prediksi Lampung Akan Diguyur Hujan Dengan Intensitas Sedang Hingga Lebat
BACA JUGA:Klaim Hadiah Skin Langka dan Diamond GRATIS! Kode Redeem FF 23 Februari 2025
"Beliau mengapresiasi apa yang sudah dicapai, tapi juga tidak menutup kemungkinan beberapa hal fokus dan lokus yang terus kita perbaiki," pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: