Soal Driver Ojek Online Dijebak Oknum Polisi, BNNP Lampung Bilang Begini

Soal Driver Ojek Online Dijebak Oknum Polisi, BNNP Lampung Bilang Begini

Seorang tukang ojek online (ojol) kaget bukan main, lantaran paket barang yang hendak diantarkannya berisikan sabu sebanyak satu klip. Foto Anggri Sastriadi--

BACA JUGA:Kunjungi PDI Perjuangan, Pj Gubernur Samsudin Ungkap Akan Lanjutkan Pembangunan Kota Baru

Setelah itu dirinya dijauhkan dari tempat kejadian dan dari sana tidak tau lagi kelanjutannya dan karena tidak puas mencoba getkontak di aplikasi handphone. 

"Saya kaget kenapa bisa seperti itu dan saya bisa tau itu nomor oknum polisi karena mengecek melalui getkontak,"katanya. 

Dari informasi dihimpun bahwa bahwa oknum polisi yang berada di getkontak tersebut diketahui berinisial R yang berdinas di salah satu Polsek diwilayah Polresta Bandarlampung. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: