5 Rekomendasi Lokasi Wisata di Pringsewu Lampung

5 Rekomendasi Lokasi Wisata di Pringsewu Lampung

--

BACA JUGA:Mengenal Museum Lampung 'Ruwa Jurai Terdapat Sekitar 4.754 Benda Koleksi di Dalamnya dan 10 Jenis Koleksi Muse

Banyak masyarakat yang berdatangan untuk sekedar berswafoto di sekitar Bendungan Way Sekampung.

Tempat ini berlokasinya berada di Banjarejo, Kecamatan Banyumas, Kabupaten Pringsewu, Lampung.

4. Bukit Puncak Pangonan

Bukit Puncak Pangonan merupakan sebuah destinasi wisata kekinian yang kawasannya dikelilingi oleh pemandangan hijau dengan panorama pegunungan yang tampak megah.

BACA JUGA:Destinasi Wisata Negeri di Atas Awan, Salah Satunya Ada di Lampung

Bukit Puncak Pangonan dikembangkan oleh masyarakat setempat sejak 2020. Selain mengandalkan keindahan alamnya, masyarakat desa juga menyediakan banyak spot foto yang instagenik. Wisatawan bebas untuk berswafoto pada area wisata.

Fasilitas yang disediakan yaitu toilet, lahan parkir yang luas, kolam renang anak, warung yang dijajakan oleh masyarakat sekitar.

Lokasinya berada di Pajaresuk RT.4, RT.4/RW.3, Pajaresuk, Kecamatan, Pringsewu, Kabupaten Pringsewu, Lampung.

Untuk masuk ke wisata bukit pangonan dikenakan biaya 5.000 rupiah per orang. Buka setiap hari senin-minggu pukul 07.00-18.00

BACA JUGA:Selain Borobudur, Ternyata Banyak Destinasi Wisata Alam di Magelang yang Wajib Dikunjungi

5. Bukit Blitarejo

Bukit Blitarejo atau biasa disebut sebagai Bukit BLT merupakan tempat wisata perbukitan yang memadukan antara wilayah perkebunan, persawahan juga area pemukiman penduduk.

Meski dibutuhkan perjuangan yang keras untuk naik ke atas, namun rasa lelah yang ada akan terbayarkan dengan suasana dengan pesona alamnya yang sangat indah serta udaranya yang masih sangat sejuk.

Bukit Blitarejo menjadi salah satu tempat untuk berburu sunset terbaik di Pringsewu.

BACA JUGA:Destinasi Wisata Negeri di Atas Awan, Salah Satunya Ada di Lampung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: