BPJS Ketenagakerjaan Siapkan Program Dana Siaga, Pinjaman hingga Rp 25 Juta

BPJS Ketenagakerjaan Siapkan Program Dana Siaga, Pinjaman hingga Rp 25 Juta

--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Kabar bahagia bagi para peserta BPJS Ketenagakerjaan.

Selain ada program beli dan renovasi rumah, peserta juga bisa mengajukan pinjam uang tunai.

Adapun fasilitas pinjaman ini melalui program dana siaga menawarkan hingga Rp 25 juta.

Adapun pinjaman ini bisa dilakukan melalui fitur baru yang terdapat di aplikasi JMO (Jamsostek Online) 2023.

BACA JUGA:Waw..!! Peserta BPJS Ketenagakerjaan Bisa Ajukan Program KPR dan Renovasi Rumah

Selanjutnya untuk angsuran pinjaman sebesar Rp 25 juta hanya sekitar Rp 130 ribuan per bulan, dengan tenor maksimal hingga 1,5 tahun atau 18 bulan.

Program ini dirancang untuk membantu peserta BPJS Ketenagakerjaan yang sedang membutuhkan dana mendesak.

Namu masyarakat belum banyak yang tau cara pengajuannya.

Berikut ini akan menjelaskan langkah-langkahnya khusus untuk Anda yang sedang membutuhkan pinjaman dan mengajukan dalam program ini.

BACA JUGA: Ternyata Mudah! Begini Cara Klaim JHT BPJS Ketenagakerjaan Lewat Online dan Offline

Namun sebelumnya anda harus dipastikan sudah terdaftar sebagai peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan.

Jaik sudah pasti sebagai peserta BPJS ketenagakerjaan yang aktif, langkah pertama anda yaitu mengunduh aplikasi JMO, baik dari perangkat Android maupun iPhone.

Selanjutnya bisa melakukan login atau membuat akun di aplikasi JMO dengan memasukkan alamat email dan kata sandi.

Lalu setelah berhasil login, langkah selanjutnya yaitu klik menu dengan tiga titik, dan Anda akan menemukan fitur Dana Siaga berlabel "Pinang Flexi - Pinjaman hingga Rp 25 juta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: