Tujuh Uang Koin Kuno Terus Jadi Buruan Para Kolektor, Nomor 6 Paling Langka

Tujuh Uang Koin Kuno Terus Jadi Buruan Para Kolektor, Nomor 6 Paling Langka

--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Banyak Kolektor yang memburu uang kuno Indonesia bahkan dari luar negeri terus menjamur.

Contohnya di media sosial banyak yang jual beli uang kuno online ini terus ramai.

Bahkan beberapa koin banyak yang berani ditawar kolektor dengan harga dari jutaan hingga ratusan juta. 

Berikut ini beberapa Uang yang sedang diburu pala kolektor

BACA JUGA:Akhir Bulan Ini, Kementerian Kominfo dan PT Telkomsel Survey Lokasi Pembangunan 8 BTS di Lampung Barat

1. Uang koin Rp 25 tahun 1971

Bank Indonesia mengeluarkan uang koin dengan pecahan Rp 25 bergambar burung goura victoria . Uang koin berwarna perak dan berbentuk bulat pipih yang beratnya 3,5 gram. 

Uang koin yang satu ini sudah tidak sah digunakan untuk alat pembayaran sejak tahun 2012. 

2. Uang koin bunga melati Rp 500 tahun 1992

BACA JUGA:Aturan Baru Bunga KUR BRI Tahun 2023, Silahkan Cek Disini

Salah satu uang koin kuno ini sangat dicari oleh kolektor karena keunikan dan nilai sejarahnya. 

Uang koin yang dicetak Bank Indonesia tahun 1992 sebagai salah satu dari seri uang logam rupiah untuk sistem pembayaran dengan gambar bunga-bunga nasional Indonesia.

3. Uang koin emas gambar Presiden Soeharto Tahun 1995

Uang koin ini sangat spesial dengan gambar Presiden Soeharto dalam memperingati kemerdekaan Indonesia yang ke 50 tahun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: