Cegah DBD Meluas, Petugas UPT Puskesmas Batu Kebayan Lakukan Fogging
--
BACA JUGA:Puncak Perayaan HUT Ke 54 Desa Margorejo Gelar Pagelaran Wayang Kulit
“Menyikapi adanya warga yang terkena DBD, sebelumnya petugas kami sudah turun melakukan Penyelidikan Epidemiologi (PE) untuk mengantisipasi ada potensi penularan dan penyebaran. Namun dari PE itu kami tidak menemukan jentik dari nyamuk Aedes Aegypti tersebut,” kata Sarwo.
Kendati begitu, petugas tetap melakukan penanggulangan di sekitar tempat tinggal penderita DBD dengan menaburkan serbuk Abate untuk mengantisipasi adanya pertumbuhan jentik nyamuk tersebut.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: