Keren! 8 Mobil Klasik Bernilai Fantastis, Salah Satunya Pernah Ditunggangi Bung Karno

Keren! 8 Mobil Klasik Bernilai Fantastis, Salah Satunya Pernah Ditunggangi Bung Karno

Ilustrasi--

Mobil klasik dengan harga mahal salah satunya ada Mercedes-Benz berkode bodi W110, W111, dan W112. Di Indonesia mobil ini populer dengan julukan Mercy Batman atau Fintail.

Di Indonesia sendiri mobil klasik yang satu ini mempunyai harga yang cukup mahal, terlebih yang menggunakan transmisi otomatis bawaan pabrik.

Diketahui bahwa harga mobil klasik Mercedes Benz Fintail K berkisar di angka  Rp 150 jutaan hingga  Rp 500 jutaan tergantung kondisi dan tipe 

BACA JUGA:Ini Penyebab Rombongan Biksu Thailand Menangis saat Tiba di Tegal

3.Toyota Celica

Di urutan selanjutnya, mobil klasik dengan harga mahal selanjutnya ada Toyota Celica. Di Indonesia Celica terkenal sebagai mobil sport dengan populasi yang sedikit.

Bagi pecinta mobil klasik biasanya mereka akan mengincar Toyota Celica generasi pertama yang diproduksi pada tahun 1970 hingga 1977 

Walaupun mobil tua namun mobil ini punya harga lebih dari Rp 350 jutaan.

BACA JUGA:Sumringah, 39 KPM Desa Sumberjaya Terima BLT DD Tahap II

4.Chevrolet Bel Air

Mobil klasik yang punya harga mahal lainnya ada Chevrolet Bel Air,ini termasuk menjadi salah satu ikon mobil antik dan klasik.

Bentuknya yang indah seakan menjadi magnet tersendiri bagi mereka yang melihat. Tak heran jika harganya saat ini sudah sangat mahal.

Chevrolet Bel Air  diproduksi pada 1949 sampai 1954, kemudian generasi kedua dibuat pada 1954 sampai 1957.

Sedangkan generasi ketiga dibuat pada 1957 sampai 1958, generasi keempat dibuat pada 1958 sampai 1960, dan generasi kelima dibuat pada 1961 sampai 1964.

Dari seluruh model, generasi kedua menjadi salah satu favorit terutama tahun 1956 dan 1957. Soal harga, mobil klasik ini sudah memiliki bandrol harga yang sangat mahal di kisaran Rp600 jutaan sampai lebih dari Rp1 miliar. Wow! 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: