Tidak Percaya Diri karena Bau Mulut? Ini 7 Langkah Mengatasinya

Tidak Percaya Diri karena Bau Mulut? Ini 7 Langkah Mengatasinya

Ilustrasi-freepik.com-

Ketika rongga mulut sehat dan bersih maka akan terhindar dari berbagai macam masalah kesehatan tidak terkecuali dengan mulut.

BACA JUGA:Disiksa Hampir Setiap Hari, 2 ART Pilih Kabur dari Rumah Majikan di Bandar Lampung

6. Berhenti Merokok

Aroma dari rokok tersebut terkadang membuat aroma yang sangat menyengat.

Dan juga banyak kasus karena merokok dapat menyebabkan penyakit pada gusi. Salah satunya yaitu karena aroma mulut yang tidak sedap.

Langkah untuk menghilangkan aromanya yaitu dengan berhenti merokok.

Berhenti merokok tidak hanya membuat aroma lebih sehat tetapi membuat badan juga lebih sehat.

BACA JUGA:Buset, Kekeringan Meluas di Indonesia Akibat Fenomena El Nino

7. Rutin ke Dokter Gigi 6 Bulan Sekali

Hal ini dapat menjadi solusi menghilangkan bau mulut karena dengan rutin ke dokter kita dapat menemukan masalah pada rongga mulut anda, dan dokter akan bantu mengatasinya. Dan bau mulut akan terhindarkan.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: