Ini Formasi CPNS 2023 di 8 Kementerian Untuk Lulusan SMA/SMK

Ini Formasi CPNS 2023 di 8 Kementerian Untuk Lulusan SMA/SMK

Formasi CPNS 2023--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Berikut ini informasi mengenai pendaftaran CPNS yang direncanakan akan dilaksanakan pada Juni 2023 mendatang. 

Bagi para lulusan SMA, siapkan diri kalian karena ada delapan Kementerian di Indonesia yang akan membuka penerimaan CPNS khusus untuk kalian.

Seperti tahun-tahun sebelumnya, pendaftaran CPNS 2023 dijadwalkan akan dibuka pada bulan Juni 2023 mendatang.

BACA JUGA:KKB BERULAH LAGI! Prajurit TNI Praka Jamaluddin Gugur Saat Baku Tembak di Papua Tengah

Jadi, bagi kalian yang merupakan lulusan SMA dan berminat untuk mendaftar, segera persiapkan berkas-berkas yang diperlukan untuk pendaftaran CPNS 2023.

Ada delapan Kementerian yang membuka penerimaan CPNS untuk lulusan SMA atau SMK pada tahun 2023 ini. Berikut ini daftar Kementerian tersebut:

BACA JUGA:Rp800 Juta Tali Asih Atlet Lambar dan Pelatih Berprestasi di Porprov IX Dibagikan

1.Badan SAR Nasional (Basarnas)

Basarnas akan membuka pendaftaran CPNS tahun 2023 untuk lulusan SMA dengan tujuan mengisi beberapa posisi baru yang tersebar di seluruh Indonesia.

BACA JUGA:Sudah Pernah Melihat Uang Kuno Pecahan Rp 300 Ribu? Segini Nilai Jualnya

2.Kejaksaan Agung

Selain membuka formasi untuk lulusan S1, Kejaksaan Agung juga memberikan kesempatan bagi lulusan SMA untuk mendaftar CPNS 2023 dengan formasi yang disediakan.

BACA JUGA:Uang Koin Langka Pecahan Rp850 Ribu Berbahan Emas 23 Karat Diburu Kolektor

3.Kementerian Pertanian

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: